21.9.11

Punya Rumah

Pas banget nih.. udah kepengen punya rumah eh mas Aidil Akbar ngetwit tentang rumah.. 

adalah impian kita semua, sayangnya biaya untuk memiliki tempat tinggal sangat mahal

Itulah sebabnya pilihan memiliki tempat tinggal dikota besar sekarang tidak harus dirumah  

Ada pilihan lain seperti Apartemen, Kondominium, TownHouse dan Rumah Tinggal

Pada saat memiliki tempat tinggal perhitungkan biaya yang berhubungan dgn memiliki rumah tsb  

Misalnya, rumah (land house) ditengah kota harganya lebih mahal daripada dipinggir kota  
 
Tapi rumah dipinggir kota kita harus korban biaya Tol, Bensin, Parkir, Perawatan Mobil

Belum lagi waktu tempuh (khusus Jakarta) berangkat 2 jam, pulang 3jam, nah lama dijalan kan?  

tidak cm mikirin biaya beli, ada biaya perawatan, iuran biaya keamanan, sampah, PBB dll siapkan komitmen kt

Makanya banyak yang kemudian punya rumah dipinggir kota trus malah buka Kos an di kota krn capek dijalan

Alternatif adalah membeli apartement atau kondominium di tengah kota, relatif deket ke ktr, hrg lumayan  

Nah, untuk membeli tempat tinggal (rumah, apartment) bisa dilakukan dengan cash atau kredit (utang)  

salah 1 hutang produktif (hutang bagus), karena itu Perencana Keuangan menganjurkan beli pk KPR 

Kl pun kita punya cash utk beli rumah,slm cicilannya msh dlm rasio, d anjurkan utk  

Harus selalu diingat, adalah komitmen mencicil hutang jangka panjang, 5-15thn  

Oleh sebab itu, perhitungkan cicilan dgn hati2,buat serendah mungkin agar tidak memberatkan  

Artinya, tidak masalah apabila harus mencicil selama 10 atau 15thn, asalkan cicilan ringan  

Batas maksimum cicilan hutang kita, termasuk cicilan adalah 30% dari penghasilan

Meskipun max boleh 30%, idealnya cicilan kt dikisaran 20%-25% dr penghasilan,krn msh banyak kebutuhan lain  

Khusus cicilan bs dianggap investasi,krn property adalah investasi jangka panjang sm sepertisaham  

Dlm memilih bank, cari bank yg bonafid, ingat sertifikat rumah anda akan di "titip" ke mereka utk 10-15thn 

Suku bunga jg mempengaruhi besaran cicilan,makanya ideal cicilan di kirasaran 20%-25% dr penghasilan  

Semakin besar uang muka (DP) semakin kecil cicilan bulanan anda, persiapkan DP dengan baik  

Pada saat anda mempersiapkan DP jangan lupa persiapkan biaya2 tambahan utk rumah anda 

Biaya tambahan selain DP utk :Pajak jual-beli,Bea balik nama,Bea adm.,asuransi jiwa, kebakaran  

Pd saat ambil ,selain DP, biaya lain2, siapkan juga cicilan bulan pertama yg biasanya langsung ditagih  

Besaran biaya tambahan diluar DP utk antara 10%-20% dr harga rumah,siapkanlah dari sekarang 

Jd kl kita siapkan DP utk 25%-30%,siapkan tambahan 10%-20% biaya lain2,total DP disiapkan 35-50%  

Disaat suku bunga rendah seperti skrng, coba cari yg menawarkan bunga tetap "fixed" selama mungkin  

Atau kalau kita mau bunga fix selama pinjaman alternatif bs menggunakan bank syariah

No comments:

Post a Comment

leave ur track so i can visit u back :)

Friends *ThankU ;)